Bekerja di bawah tekanan ? hadapi dengan cara berikut
Minggu, Agustus 25
Tulis Komentar
Bekerja di bawah tekanan pasti sangat tidak mengenakan. Tetapi sayangnya, kita tidak bisa meminta supaya lingkungan kerja jauh dari tekanan. Ini sungguh tidak mungkin karena tekanan saat bekerja merupakan suatu yang bisa terjadi dan besar kemungkinanya.
Tetapi sebenarnya, Anda tetap bisa bekerja dengan baik walaupun ada di bawah tekanan yang begitu berat. Ingin tahu bagaimana caranya? Berikut tips untuk menghadapi tekanan yang berat ketika bekerja seperti dilansir dari laman Thriveglobal:
Tetap Fokus
Fokus, meskipun berat, tetapi ini adalah hal yang harus Anda lakukan ketika Anda berada dalam situasi terberat di tempat kerja. Jika Anda mendapatkan tugas besar dalam waktu singkat, maka selesaikan tugas tersebut agar lebih mudah dilakukan dengan tenggat waktu yang sesuai.Namun, perlu diingat, apabila Anda telah melakukan sebagian kecil tugas maka yang harus dilakukan selanjutnya adalah tetap fokus agar Anda bisa menyelesaikan semua tugas yang ada.
Belum ada Komentar untuk "Bekerja di bawah tekanan ? hadapi dengan cara berikut"
Posting Komentar